1. URAIAN
Suspensi terdiri dari pegas, shock absorber, stabilizer dan
sebagainya. Pada umumnya suspensi dapat digolongkan menjadi suspensi tipe rigid
(rigid axle suspension) dan tipe bebas (independent suspension).
Suspensi menghubungkan body kendaraan dengan roda-roda dan
berfungsi sebagai berikut :
- Selama berjalan, kendaraan secara bersama-sama dengan roda, menyerap getaran, oskilasi dan kejut an dan permukaan jalan, hal ini untuk melindungi penumpang dan barang agar aman, serta menam bah kenyamanan dan stabilitas.
- Memindahkan gaya pengereman dan gaya gerak ke body melalui gesekan antara jalan dengan roda roda.
- Menopang body pada axle dan memelihara letak geometris antara body dan roda-roda.
2. KOMPONEN UTAMA SUSPENSI
Sistem suspensi terdiri
dari komponen berikut ini. Dan dari komponen-komponen ini, pegas-pegas dan
shock absorber digunakan pada semua sistem suspensi, sedangkan komponen lainnya
digunakan pada model tertentu saja.
Sumber : New Step 1
0 komentar:
Posting Komentar